JANGAN TAKUT GAK DAPET REZEKI

1392 Views
Jangan khawatirkan tentang rezeki, cukup ajarkan saja hati untuk senantiasa berharap yang terbaik kepada Allah. Dan ketika sudah diberi, maka belajarlah untuk senantiasa amanah menggunakannya.

Lantas bagaimana dengan rezeki yang sedikit atau rezeki yang hilang? Tidak usah takut dan jangan pernah khawatir, karena yang patut kamu takuti bila rezeki yang kamu miliki tidak berkah.

Intinya jangan pernah kamu mengkhawatirkan rezeki yang sudah menjadi ketentuan Allah, jangan mempermasalahkannya, dan jangan mengeluhkannya.

Apalagi hanya karena tahu bahwa rezeki yang kamu dapatkan saat ini lebih sedikit dari biasanya, sebab bagaimanapun Allah sudah tahu kadar kebutuhanmu.

Lebih tepatnya lagi, tidak usah kamu merasa takut kekurangan, karea rezeki yang Allah datangkan sudah pasti akan cukup untuk memenuhi kebutuhan hidupmu.

Tapi ingat ya, kebutuhan hidup bukan keinginan hidup, karena rezeki banyak sekalipun akan tidak cukup bila terus kamu pakai memenuhi segala keinginanmu.

Dan satu hal yang perlu kamu ingat lagi, dikala sumber rezeki yang biasanya tidaklah lancar, percayalah rezeki yang lain akan datang, sebab Allah mendatangkan rezeki darimana saja dan dari arah yang kadang tak disangka-sangka.

Comments

Signin Signup

More Content

Berminat untuk Menjadi Relationship Officer BCA? Wajib Tau Hal-hal Berikut Ini

Berminat untuk menjadi relationship officer bca? wajib tau h...

Kornelius Ginting
Rasanya Menjadi Seorang Administrasi Planning di Pabrik Sepatu

Rasanya menjadi seorang administrasi planning di pabrik sepa...

Rodhiyatum Mardhiyah
Stafsus Kepresidenan Dari Kaum Milenial

Stafsus kepresidenan dari kaum milenial

Topik Irawan
KEMENPERIN GELAR START UP 4 INDUSTRY DAN SMART MANUFACTURING PADA SEMARAK FESTIVAL IKMA 2019

Kemenperin gelar start up 4 industry dan smart manufacturing...

Grandys Mawarni
Sebut Omnibus Law Berpotensi Jadi Penyebab Waktu Kerja yang Eksploitatif, Serikat Pekerja Beberkan Alasannya

Sebut omnibus law berpotensi jadi penyebab waktu kerja yang ...

Widya Michella Nur Syahida
Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Jakarta Memperoleh Predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM)

Pengadilan tinggi tata usaha negara jakarta memperoleh predi...

Kornelius Ginting