Saatnya Tak Tergantung Terus Ke Sektor Ganda Putra

931 Views
Bulu tangkis bagi sebagian  besar masyarakat tanah air merupakan olah raga yang digemari setelah sepak bola, apalagi dari sisi prestasi, bulu tangkis selalu menyumbang kemenangan dan membawa Indonesia di segani oleh negara negara lain. Medali emas Sea Games, Asian Games, Olimpiade serta kejuaraan dunia dipersembahkan oleh atlet atlet Pelatnas Cipayung.

Hanya sayang, yang paling konsisten mendapat presentasi kemenangan hanya di ganda putra, sektor sektor lainnya seperti ganda tunggal putra, ganda putri dan tunggal putri sepertinya kedodoran, sektor ganda campuran masih bolehlah. Akankah ini terus begini. Di Hongkong Super Series, pasangan ganda putra andalan Indonesia Marcus Gideon/Kevin Sanjaya terhenti di perempat final. Saatnya semua sektor bulu tangkis menuai prestasi.


Comments

Signin Signup